Laman

Sabtu, 04 Juni 2011

Mengenal bisnis Affiliate

Perkembangan teknologi informasi memberikan banyak sekali peluang bagi dunis bisnis. Bahkan menurut hasil survei mengatakan bahwa rata-rata setiap tahun di Indonesia ada delapan juta pengguna baru internet. Hal ini berarti peluang pasar yang sangat luas di masa depan untuk bisnis online. Apalagi banyak orang menginginkan kepraktisan dalam bertransaksi.

Dalam perkembangannya, bisnis online mengalami peningkatan baik dari segi jumlah maupun model turunannya. Semuanya memiliki tujuan yang satu yaitu agar meningkatkan nilai penjualan baik produk maupun jasa. Dan hal ini berarti membuka peluang bagi Anda yang ingin menjadi penjual produk atau jasa mereka untuk mendapatkan penghasilan.

Dan salah satu bisnis online adalah bisnis Affiliate atau affiliate marketing. Jika seseorang ingin menjalankan Bisnis ini, ia menjadi member di situs affiliate. Ada affiliate yang mengharuskan anda membeli produk atau jasa mereka dan ada pula yang gratis. Ia cukup membantu affiliate merchant untuk menjual produk atau jasa mereka. Affiliate merchant adalah orang atau perusahaan yang memiliki produk atau jasa yang dipasarkan melalui sistem affiliate.   


Affiliate Marketing adalah sebuah sistem penjualan produk dengan menggunakan internet, dimana bila terjadi transaksi Anda sebagai penjual akan mendapatkan komisi dari nilai penjualan tersebut.

Dalam sistem Affiliate Anda akan diberikan link khusus dari pemilik website yang produknya akan dijual oleh Anda. Website yang memiliki link khusus ini disebut juga dengan web duplikasi. Website ini akan mencatat setiap transaksi yang terjadi melalui Anda sehingga anda dapat memantau berapa nilai komisi anda berapa orang yang telah membeli produk tersebut. Anda sebagai penjual produk atau jasa melalui sistem affiliate disebut dengan istilah affiliate marketer.

Dari sistem Affiliate inilah Anda akan memperoleh penghasilan. Kebun Emas adalah salah satu sistem affiliate yang menawarkan  produk e-book mengenai investasi emas. Anda bisa mengunjungi website Kebun Emas di http://www.kebunemas.com/?id=baitulmal untuk mendapatkan penjelasan lebih detail mengenai sistem affiliate ini.

Saya sendiri telah mendapatkan penghasilan dari menjual e-book tersebut bahkan sudah balik modal dan mendapat keuntungan berlipat-lipat. Jadi anda pun dapat memulai saat ini juga!

Berikut ini adalah daftar Bisnis Affiliate yang dapat anda ikuti untuk mendapatkan penghasilan:
  1. Blak-Blakan (Inilah penawaran tergila yang pernah saya lakukan)
  2. Belajar Bisnis Online (Anda akan dituntut oleh mentor yang berpengalaman dilengkapi tutorial )
  3. Sistem Aset Virtual (Temukan Cara paling  cepat dan mudah untuk memulai bisnis online)
  4. Formula Bisnis (Panduan tiga langkah menghasilkan uang melimpah di internet)
  5. Autosubmit (Memasang iklan sekaligus di ratusan website iklan baris)
  6. Top Deh (Yang membayar anda Rp 25,- untuk setiap lead yang menjadi follower anda sampai 20 level)
 Jika anda merasakan manfaat dari artikel ini tolong sebarkan blog ini ke teman-teman anda Bookmark and Share


Amir Kiat

Senin, 25 April 2011

Cara mendaftarkan website di Baidu

Baidu adalah Search Engine buatan China yang bermarkas di Kampus Baidu, terletak di distrik Haidian Beijing RRC. Seperti Google, Baidu pun menawarkan berbagai fasilitas, termasuk mesin pencarian untuk situs web, file audio dan gambar. Namun yang membuat ia istimewa adalah semua ditampilkan dalam aksara Mandarin.

Kata "Baidu"  terinspirasi dari sebuah puisi yang ditulis lebih dari 800 tahun yang lalu pada masa Dinasti Song. Baidu secara harfiah berarti "ratusan kali" yang bermakna kegigihan dalam pencarian walaupun menghadapi ratusan, bahkan ribuan kali rintangan dan tantangan. Kata ini dipilih agar menjaga dan melestarikan warisan budaya China. Baidu sanggup mengatasi permasalahan bahasa yang merupakan sebuah seni. Sebagaimana diketahui bahwa untuk menyebut kata "saya" dalam bahasa China setidaknya ada 38 cara penyebutannya. Oleh sebab itu China lebih ahli dalam pembuatan Search Engine-nya sendiri.

Untuk mendaftarkan website Anda di Baidu --siapa tau ada importir China yang tertarik-- adalah sebagai berikut :

Buka mesin pencari Baidu di http://www.baidu.com/search/url_submit.html maka akan tampil sebagai berikut :

Maaf, jika Anda tidak bisa membacanya karena memang khusus untuk mereka yang bisa berbahasa mandarin. Kemudian masukkan alamat website Anda dan jangan lupa masukkan pula kode seperti yang tertera lalu tekan tombol. Contoh seperti di bawah ini :
Jika berhasil maka akan ada pesan sebagai berikut yang berarti website Anda telah masuk dalam Mesin Pencari Baidu yang banyak dipakai di China.

Selamat mencoba dan semoga berhasil.!

Amir Kiat